Cek Kelengkapan Berkendara Anda! Polisi Gelar Operasi Patuh Candi 2025 di Jalan Ringin Tirto Purwokerto

Operasi Patuh Candi 2025 di Jalan Ringin Tirto Purwokerto
Sumber :
  • Tangkapan layar/Instagram @uppd_banyumas

Adanya Operasi Patuh Candi bukan hanya soal penilangan, tetapi lebih kepada edukasi dan penertiban demi keselamatan bersama

Operasi Patuh Candi 2025: Polresta Banyumas Beri Info Prioritas Penindakan Pelanggaran Lalu Lintas

Yuk Sobat Banyumas, tertib patuhi peraturan lalu lintas.

Dan jangan lupa bayar pajak kendaraannya.

Anti Tilang! Samsat Banjarnegara Himbau Agar Melakukan 5P Demi Aman di Jalan