Ingat Ya! THR Keagamaan Lebaran Pekerja Tidak Boleh Berupa Sembako, Ternyata Ini Alasannya
Jumat, 14 Maret 2025 - 15:28 WIB
Sumber :
- Tangkapan layar/pexels: bangunstockproduction
Bahkan dalam tayang video di akun Instagram @kemnaker menjelaskan jika pekerja boleh untuk menuntut untuk diberikan uang rupiah.
Baca Juga :
Inilah Sosok Fahmi Muhammad Hanif, Bupati Purbalingga Termuda Viral Punya Deretan Perusahaan
Apabila ada Perusahaan yang memberikan THR dalam bentuk sembako dapat protes.
Pastikan mendapatkan THR sesuai dengan aturan yang berlaku.