Polresta Banyumas Bersama Pengemudi Ojol Bagikan Takjil Hingga Buka Bersama di Alun-Alun Purwokerto

Polresta Banyumas Bersama Pengemudi Ojol
Sumber :
  • Tangkapan layar/Instagram @kapolresta.banyumas

BanyumasPolresta Banyumas dan instansi lainnya bersama pengemudi komunitas ojek online (ojol) di Purwokerto melakukan aksi berbagi takjil serta helm gratis pada Rabu (5/3/2025).

Evakuasi Mayat di Perumahan Daerah Purwokerto, Warga Mencium Aroma Menyengat

Acara tersebut berlangsung di sekitar Alun-Alun Purwokerto.

Saat menjelang magrib, Polresta Banyumas bersama dengan para pengemudi ojek online membagikan ratusan takjil untuk berbuka puasa.

Info! Samsat Jateng 'Tak Diskon Maka Tak Sayang' Pemberlakuan Pemutihan Pajak Kendaraan Bermotor

Antusias warga setempat maupun yang melintas saat dibagikan takjil.

Selain itu, polisi juga bagikan helm kepada anak-anak yang berboncengan tidak menggunakan helm di area tersebut.

Kondisi Terkini Arus Balik Lebaran 2025 di Jalur Pekuncen-Ajibarang, Ramai Lancar

Di Alun-Alun Purwokerto juga ada hiburan musik tradisional dan badut yang asyik bergoyang.

Sambil menunggu adzan magrib berkumandang, Polresta Banyumas beserta jajarannya bersama para pengemudi ojek online duduk santai bersama. 

Halaman Selanjutnya
img_title