Murah tapi Berisiko! Ini Alasan Motor Cina Masih Belum Layak Dibeli di Indonesia

Motor Cina
Sumber :
  • Tangkapan Layar YouTube/FUSE BOX MOTO

VIVA, Banyumas – Dalam beberapa tahun terakhir, motor asal Tiongkok telah memasuki pasar Indonesia dengan menawarkan harga yang kompetitif dan fitur menarik.

Penjualan Melebihi Target! Suzuki Burgman Street 125 Siap Menjadi Pilihan Utama Pengguna Skutik!

Namun, meskipun penawaran tersebut menggoda, masih ada beberapa alasan mengapa motor Cina belum layak untuk dibeli saat ini.

Salah satu kekhawatiran utama konsumen terhadap motor Cina adalah kualitas dan daya tahannya.

Bongkar Perbedaan Harga Honda PCX 160 di Thailand dan Indonesia!

Dilansir dari kanal YouTube FUSE BOX MOTO, banyak laporan dari pengguna yang menyebutkan bahwa komponen seperti rangka, suspensi, dan mesin mengalami penurunan kualitas lebih cepat dibandingkan dengan motor buatan Jepang atau Eropa.

Hal ini seringkali disebabkan oleh pemilihan material yang kurang berkualitas dan proses produksi yang tidak seketat standar Jepang.

Bodi Gagah, Mesin Ringan! Benelli TRK 251, Motor Touring 250cc yang Bikin Anda Terpikat Sejak Pandangan Pertama

Akibatnya, masalah seperti kebocoran oli, kabel listrik yang cepat rusak, dan rem yang kurang responsif kerap ditemui.

Desain dan Identitas Merek

Halaman Selanjutnya
img_title