7 Weton Aras Kembang: Pemilik Aura Kaya Raya dan Penuh Pesona
Senin, 7 Juli 2025 - 08:21 WIB
Sumber :
- Youtube Tria Tenov
VIVA, Banyumas – Menurut ajaran primbon Jawa, istilah aras kembang merupakan gabungan dari kata aras yang berarti panas atau aura.
Dan kembang yang berarti bunga. Seseorang dengan weton aras kembang dipercaya memiliki pesona alami.
Yang memikat dan mampu membuka jalan menuju kesuksesan dan kekayaan.
Berikut ini tujuh weton yang tergolong memiliki sifat aras kembang dan diyakini akan mencapai kehidupan makmur:
Meski sering difitnah, orang kelahiran Selasa Pahing tetap diberkahi kekuatan untuk mandiri dan menyokong keluarga.
Aura aras kembang membuat mereka tetap bersinar dan diprediksi akan menjadi kaya raya.
Halaman Selanjutnya
2. Minggu Legi