Info Lur! Penerbitan SIM C 1 oleh Polresta Banyumas, Simak Selengkapnya
Kamis, 8 Mei 2025 - 09:38 WIB
Sumber :
- Tangkapan layar/Instagram @satlantas_polresta_banyumas
Banyumas – Himbauan dari Polresta Banyumas untuk masyarakat setempat.
Ada info menarik, Anda sudah tau belum tentang SIM C1? Ternyata Satpas Polresta Banyumas sudah bisa menerbitkannya.
Dilansir dari akun Instagram @satlantas_polresta_banyumas membagikan informasi terkait penggunaan Surat Izin Mengemudi atau SIM.
Baca Juga :
Innalillahi, Kecelakaan Besar Truk Dump di Kalijambe Purworejo Hingga Makan Korban 17 Orang
Perlu diketahui, SIM C diperuntukkan bagi pengendara sepeda motor, khususnya kendaraan dengan kapasitas mesin hingga 250 cc.
Ternyata SIM C digolongkan menjadi tiga macam yaitu SIM C, SIM C I dan SIM C II.
Nah, saat ini Satpas 1414 Polresta Banyumas sudah dapat menerbitkan SIM C I.
Perbedaan SIM C I dengan lainnya yaitu diperuntukkan dan mekanisme ujiannya.
Halaman Selanjutnya
Pada SIM C I untuk kendaraan berkubikasi 250 cc sampai dengan 500 cc.