3 Weton Berbudi Luhur yang Diramal Akan Kaya Raya, Menurut Primbon Jawa

Ilustrasi Weton Berbudi Luhur
Sumber :
  • Youtube Tria Tenov

VIVA, Banyumas – Dalam ilmu Primbon Jawa, watak dan rezeki seseorang bisa dilihat dari hari kelahirannya atau weton.

5 Weton Cepat Kaya yang Diprediksi Bersinar: Rezekinya Luas Seperti Samudra!

Menariknya, ada tiga weton yang bukan hanya dikenal cerdas dan rajin bekerja.

Tetapi juga memiliki sifat berbudi pekerti luhur, suka menolong, dan menjunjung tinggi kejujuran.

7 Weton Pembawa Kekayaan Seumur Hidup Menurut Primbon Jawa

Karena itulah, mereka diramalkan akan menjadi orang kaya raya dan disegani dalam masyarakat.

Berikut tiga weton berbudi luhur menurut Primbon Jawa:

10 Weton yang Akan Meledak Popularitas dan Keberuntungannya, Nomor 3 Paling Mengejutkan!

1. Weton Kamis Legi

Dengan jumlah neptu 13, dari Kamis 8 dan Legi 5.

Orang Kamis Legi dikenal cerdas, komunikatif, dan berbakat di berbagai bidang.

Mereka mudah sukses dalam pekerjaan maupun bisnis.

Meski mudah tersinggung dan emosional, mereka juga loyal dan tidak menyulitkan orang lain.

2. Weton Minggu Wage

Neptunya 9, jumlah dari Minggu 5 dan Wage 4.

Weton ini berada di bawah naungan Waseso Segoro yang berarti rezekinya sangat luas.

Mereka punya watak bijak, banyak teman, dan dihormati.

Karena sifatnya yang baik dan penuh welas asih.

Karakter ini menjadikan mereka sosok pemimpin dan pengayom.

3. Weton Selasa Pon

Berjumlah neptu 10, dari Selasa berjumlah 3 dan Pon 7.

Mereka dikenal pandai mencari rezeki, berhati teduh, dan memiliki jiwa pelindung.

Jujur, anti korupsi, dan tidak suka mengambil hak orang lain.

Membuat mereka dipercaya dalam banyak hal.

Kekayaan mereka sudah tertanam sejak lahir.

Ketiga weton ini menggambarkan bahwa kekayaan sejati datang dari akhlak dan kerja keras menurut primbon Jawa