Pemkab Banjarnegara Beri Wadah Pengaduan Online 'Lapor Mba'e-Gus'e'

Pengaduan Online 'Lapor Mba'e-Gus'e'
Sumber :
  • Tangkapan layar/Instagram @dinkominfobanjarnegara

Banyumas – Himbauan untuk warga masyarakat Kabupaten Banjarnegara.

Kabupaten Banjarnegara Raih Penghargaan Pemantauan Evaluasi Penyelenggaraan Pelayanan Publik dengan Nilai A

Berdasarkan 100 hari kerja masa jabatan Bupati Banjarnegara, Amalia Desiana dan Wakil Bupati Wakhid Jumali akan ada gebrakan baru.

Gebrakan program ini bertajuk 'Lapor Mbae-Gus'e'.

Geger! Beredar Video Jalan di Rakit Banjarnegara Ditumbuhi Pohon Pisang Akibat Rusak

Program ini ditujukan untuk masyarakat setempat yang mempunyai keluhan, unek-unek atau mau sampaikan aspirasi terkait layanan publik di Kabupaten Banjarnegara.

Dilansir dari akun Instagram @dinkominfobanjarnegara baru saja menginformasikan launching kanal aduan masyarakat.

Tugu Biawak di Wonosobo Masih Jadi Incaran pengunjung, Ada Beragam Penampilan Karya Seni

Layanan pelaporan atau pengaduan online kepada Bupati dan Wakil Bupati Banjarnegara.

Anda dapat sampaikan melalui nomor Whatsapp 0852 5848 8588.

Halaman Selanjutnya
img_title