Cilacap Resmi Teken Perubahan APBD 2025, Bupati Janji Maksimalkan Pencapaian Target
Rabu, 1 Oktober 2025 - 06:20 WIB
Sumber :
- Pemkab Cilacap
Langkah ini diharapkan dapat meningkatkan efektivitas pengelolaan anggaran, menyeimbangkan pembangunan infrastruktur, pelayanan publik, dan pemberdayaan desa, sehingga masyarakat mendapatkan manfaat maksimal dari setiap rupiah APBD.