Kampoeng Pule: Hidden Gem di Banyumas, Tempat Nyaman Buat Nyore dan Healing di Tengah Hutan!

Kampoeng Pule Banyumas
Sumber :
  • Tiktok/rakhmiagustin

Lokasi Kampoeng Pule berada di Jl. Raya Lingkar Sumpiuh-Tambak Gumelar, Tambak, Banyumas. Buka setiap hari dari pukul 10.00 pagi hingga 21.00 malam. Jadi, kalau lagi di Banyumas, agendain mampir ke Kampoeng Pule buat ngerasain suasana makan di tengah hutan yang asri dan nyaman.

Libur Lebaran di Banyumas? Jangan Lewatkan 5 Tempat Ini yang Menawarkan Pemandangan Spektakuler!