Wow! Daya Tarik Patung Tugu Biawak di Wonosobo, Jadi Incaran Publik Saat Ini
- Tangkapan layar/Instagram @wonosobozone
3. Dibuat dengan dana dari BUMD
4. Dibuat oleh Seniman atau Perupa asal Wonosobo, Rejo Arianto.
5. Proses pembuatan tugu ini membutuhkan waktu 1,5 bulan.
6. Kenapa dibuat bentuk Biawak? Karena Desa Krasak terkenal dengan nama Krasak menyawak. Dibawah Tugu ini mengalir sungai dan hidup hewan endemik yaitu Biawak.
7. Tugu ini selain menjadi ikon juga mengingatkan agar manusia yang hidup berdampingan dengan alam bisa menjaga kelestarian alam, bahkan perburuan liar Biawak di daerah Krasak tersebut kini dikenai denda.
Untuk lokasi patung tugu biawak berdiri di jalan nasional di Wonosobo-Banjarnegara di Desa Krasak, Kecamatan Selomerto, Kabupaten Wonosobo, Jawa Tengah.
Yuk, bagi publik yang penasaran bisa berkunjung ke daerah tersebut untuk abadikan momen.