KPK Periksa Mantan Wakil Ketua Umum Partai NasDem Ahmad Ali di Polresta Banyumas terkait Kasus Gratifikasi Batu Bara

KPK periksa Ahmad Ali terkait Dugaan TPPU
Sumber :

Kasus ini terkait dugaan penerimaan gratifikasi oleh Rita Widyasari, yang diduga menerima kompensasi sebesar 5 dolar AS per metrik ton batu bara. 

Rita juga telah ditetapkan sebagai tersangka TPPU bersama Khairudin, Komisaris PT Media Bangun Bersama, pada 16 Januari 2018.

Ia divonis 10 tahun penjara oleh majelis hakim Pengadilan Tipikor Jakarta dan denda Rp600 juta subsider 6 bulan kurungan serta pencabutan hak politik selama 5 tahun.