Laksa Singapore Enak di Purwokerto Harga 20 Ribuan Nih Guys, Cobain di Kedai Kopi Oh Aja!
Kamis, 15 Mei 2025 - 04:26 WIB
Sumber :
- Tiktok/vynamoniccaaa
Dengan menu andalan yang ada di Kedai Kopi Oh jelas saja auto bikin balik lagi dan lagi.
Laksa Singapore / Laksa Nyonya yang kuahnya creamy dengan aroma rempah yang khas.
Penang Char Kway Teow, tumisan kwetiau ala Malaysia dengan rasa smoky dan gurih manis yang khas.
Baca Juga :
Unik! Penjual Bakso Jimpeng di Purwokerto Pakai Kostum Power Rangers, Siap Layani Pembeli
Ada lagi pilihan Nasi Popcorn Chicken. Menu baru dengan tiga pilihan saus.
Ada salted egg, korean sauce, dan sweet and spicy.
Gak usah khawatir kantong jebol, karena semua makanan di sini dibanderol mulai dari Rp 5.000 sampai Rp 30.000-an aja.
Cocok banget buat mahasiswa, pekerja, atau siapa aja yang pengen makan enak tanpa harus mikir dua kali soal harga.
Halaman Selanjutnya
Kedai Kopi Oh berada di Jl. HR Boenyamin, Purwokerto (Seberang Kampus Unsoed).