Kia Carens Clavis Siap Mengguncang Pasar MPV Premium! Ini Fitur Rahasianya yang Bikin Pesaing Ketar-ketir
Kamis, 8 Mei 2025 - 23:09 WIB
Sumber :
- CarBike360
Pilihan Mesin Lengkap dan Kompetitif di Kelasnya
Secara mekanis, Clavis menawarkan berbagai opsi mesin mulai dari bensin 1,5 liter, turbo 1,5 liter, hingga diesel 1,5 liter dengan berbagai pilihan transmisi manual dan otomatis.
Mobil ini diprediksi akan bersaing ketat dengan Toyota Innova Crysta, Suzuki XL6, dan Maruti Ertiga, terutama dari sisi kenyamanan dan teknologi.