Honda ADV 350 2025 Menghadirkan Pembaruan Menarik, Apakah Skutik Ini Bisa Mengalahkan Kompetitor? Yuk, Kita Bahas!

Honda ADV 350
Sumber :
  • Honda Motorcycles Europe

VIVA, BanyumasHonda ADV 350 2025 hadir dengan pembaruan menarik yang siap memikat para penggemar skutik petualang. Dengan desain yang lebih modern, fitur canggih, dan performa mesin yang lebih bertenaga, skutik ini menawarkan pengalaman berkendara yang semakin seru dan praktis. Penasaran dengan apa saja yang baru di Honda ADV 350? Yuk, simak ulasan lengkapnya!

Pagar Rumah Bisa Buat Teras Makin Aesthetic? Ini 5 Desain Minimalis yang Diam-Diam Jadi Favorit Banyak Orang!

Pembaruan Fitur Honda ADV 350

Honda ADV 350 2025 menawarkan layar TFT berukuran 5 inci yang lebih modern dan terintegrasi dengan sistem Honda RoadSync. Fitur ini memungkinkan pengendara untuk menghubungkan smartphone mereka ke skuter dan mengontrolnya langsung melalui tombol pada stang kiri. Dengan adanya fitur ini, pengalaman berkendara menjadi lebih mudah dan praktis, memberikan kenyamanan tambahan saat berada di jalan raya.

Punya Dapur Kecil? Jangan Desain Sebelum Lihat 5 Kitchen Set Ini, No. 4 Bikin Ngiler!

Perubahan Desain dan Mesin Honda ADV 350

Tampilan desain Honda ADV 350 2025 tetap mempertahankan gaya khas skutik petualang, namun dengan pembaruan pada tameng depan yang kini terbuat dari bahan daur ulang. Bagian ini tetap memiliki tiga level penyesuaian manual, memberikan fleksibilitas kepada pengendara.

Bukan Skuter Biasa! Ini Alasan Kenapa Honda Forza 750 Bisa Jadi Motor Impian Para Pecinta Touring Kelas Atas

Dapur pacunya masih mengandalkan mesin eSP+ satu silinder 330cc, yang mampu menghasilkan tenaga 29 daya kuda dan torsi 31,5 Nm, menjadikannya lebih bertenaga dibandingkan dengan pesaingnya, seperti Yamaha Xmax 250.

Fitur Unggulan yang Masih Dipertahankan

Halaman Selanjutnya
img_title