BPOM Banyumas Bongkar Makanan Berformalin di Pasar Manis Purwokerto, Warga Diminta Lebih Waspada Saat Berbelanja!

Ilustrasi - Bahan Kimia Berbahaya Formalin
Sumber :
  • freepik/freepik

“Tadi kami menemukan ada kerupuk yang menggunakan bahan kimia pewarna kain. Ini bukan kesalahan pedagang, lebih ke produsen,” tutur Sadewo.

Segarnya Tak Pernah Pudar! Es Campur Mbah Samsi, Legenda Manis dari Mersi Purwokerto Sejak 1999

Oleh karena itu, pemerintah daerah akan melakukan pembinaan kepada produsen agar menggunakan bahan yang aman untuk pangan.

Intensifikasi pengawasan pangan ini bertepatan dengan kegiatan pemantauan harga serta ketersediaan bahan pokok yang dilakukan oleh Pemerintah Kabupaten Banyumas bersama Tim Pengendali Inflasi Daerah (TPID) serta unsur Forkopimda.

Dari hasil pemantauan, pemerintah daerah memastikan bahwa harga dan stok bahan pokok di pasar tradisional Banyumas masih dalam kondisi stabil dan aman.

Bubur Sumsum Langganan Sejak 31 Tahun Lalu, Nikmat Lembutnya Gempol Bu Surminah di Pagi Hari