Demi Kenyamanan? Pemeliharaan Rutin Jalan Berlubang di Wilayah Kabupaten Banyumas

Pemeliharaan Rutin Jalan di Kabupaten Banyumas
Sumber :
  • Tangkapan layar/Instagram @dpubanyumas

BanyumasPemeliharaan rutin tim reaksi cepat Dinas Pekerjaan Umum Kabupaten Banyumas untuk memperbaiki jalan.

Kenapa Harus ke Purwokerto? Ini Beberapa Alasan Kuatnya Berdasarkan Fakta Menarik yang Jarang Diketahui Orang

Adapun dilakukan untuk memperbaiki jalan berlubang maupun rusak.

Terpantau dilansir dari akun Instagram @dpubanyumas pada Kamis (6/3/2025) Tim reaksi cepat UPTD wilayah Banyumas sudah memperbaiki dengan menambal jalan berlubang di ruas jalan Karangsawah-Danaraja dan Kedungbanteng-Keniten.

Info! Pengalihan Arus Lalu Lintas di Jalan Pramuka, Purwokerto dari Tanggal 15-19 Maret 2025

Pada Selasa (4/3/2025) juga dilakukan penambalan jalan berlubang di ruas jalan DI Panjaitan oleh Tim reaksi cepat UPTD wilayah Purwokerto.

Sebelumnya juga sudah banyak dilakukan penambalan jalan diberbagai titik.

Himbauan untuk Warga Banyumas, Ada Pengalihan Arus Lalu Lintas dari Tanggal 13-15 Maret 2025 di Jalan Pemuda

Para pekerja dengan sigap menggunakan alat-alat untuk tambal ruas jalan lubang di beberapa wilayah Kabupaten Banyumas.

Kegiatan Pemeliharaan Rutin Tim Reaksi Cepat Dinas Pekerjaan Umum Kabupaten Banyumas serta merta untuk kenyamanan para pelintas, apalagi sebentar lagi musim pemudik berdatangan.

Halaman Selanjutnya
img_title