Patung Tugu Biawak di Wonosobo Belum Selesai 100 Persen, Mendadak Viral Jadi Spot Foto

Patung Tugu Biawak di Wonosobo
Sumber :
  • Tangkapan layar/Instagram @banjarnegarazone

Kemudian untuk lokasi strategis patung tugu biawak berada di jalur antarkabupaten Wonosobo-Banjarnegara tepatnya Desa Krasak, Kecamatan Selomerto, Wonosobo. 

Proses pembangunan patung tugu biawak memang belum selesai 100 persen.

Nantinya akan dilengkapi dengan taman sebelum diresmikan.