Pendaftaran TNI AD di Banjarnegara Gratis! Dandim Tegaskan Tak Ada Pungutan, Warga Diminta Waspada Percaloan
Senin, 3 Maret 2025 - 04:45 WIB
Sumber :
- Instagram/panrem071_wijayakusuma
Bagi masyarakat yang berminat untuk mendaftar, disarankan segera menghubungi Kodim atau Koramil terdekat agar mendapatkan informasi resmi mengenai proses pendaftaran TNI AD yang 100% gratis dan tanpa pungutan biaya apa pun.