Warung Selera Pabuaran: Surga Sarapan Pagi dengan Lauk Beragam di Purwokerto!
Minggu, 6 Juli 2025 - 11:35 WIB
Sumber :
- Tiktok/jelajah.kuliner.p
VIVA, Banyumas – Buat kamu yang sedang mencari tempat sarapan pagi.
Dengan banyak pilihan menu, Warung Selera di Pabuaran, Purwokerto Utara adalah jawabannya.
Warung ini menyajikan beragam lauk rumahan.
Yang siap menggugah selera sejak pagi hari.
Mulai dari ayam goreng, telur balado, tempe orek, ikan pindang.
Sampai sayur-sayuran segar.
Semuanya tersedia lengkap. Kamu bisa memilih sesuai selera.
Halaman Selanjutnya
Dan memadukannya dengan nasi hangat serta sambal khas.