3 Weton Berbudi Luhur yang Diramal Akan Kaya Raya, Menurut Primbon Jawa
Senin, 14 Juli 2025 - 17:41 WIB
Sumber :
- Youtube Tria Tenov
Karena sifatnya yang baik dan penuh welas asih.
Karakter ini menjadikan mereka sosok pemimpin dan pengayom.
3. Weton Selasa Pon
Berjumlah neptu 10, dari Selasa berjumlah 3 dan Pon 7.
Mereka dikenal pandai mencari rezeki, berhati teduh, dan memiliki jiwa pelindung.
Jujur, anti korupsi, dan tidak suka mengambil hak orang lain.
Membuat mereka dipercaya dalam banyak hal.
Halaman Selanjutnya
Kekayaan mereka sudah tertanam sejak lahir.