Gunting Tumpul Bisa Tajam Lagi dalam 5 Menit, Cuma Butuh Odol dan Botol Bekas, Serius Bisa!
Rabu, 16 April 2025 - 10:11 WIB
Sumber :
- freepik/freepik
Fungsi pasta gigi di sini adalah sebagai pelapis yang mengurangi karat sekaligus membantu proses pelunakan besi untuk memudahkan penajaman.
Setelah didiamkan beberapa menit dan dibersihkan, tahap berikutnya adalah mengasah gunting dengan botol kaca bekas, seperti botol sirup.
Baca Juga :
5 Desain Pintu Rumah Ini Bikin Tetangga Penasaran, Nomor 3 Bikin Rumah Minimalis Terlihat Mewah Maksimal!
Caranya sangat mudah: buka gunting dan gesekkan kedua mata pisaunya ke leher botol secara berulang.
Hasilnya? Gunting yang semula tumpul bisa memotong plastik, kertas, bahkan benda tipis lainnya dengan sangat lancar.
Baca Juga :
Ganti Sprei, Ganti Mood! 5 Inspirasi Kamar Estetik yang Bisa Bikin Kamu Betah di Rumah Seharian
Suaranya pun berubah menjadi lebih “renyah”, menandakan bahwa ketajamannya telah kembali.
Metode ini tidak hanya praktis, tetapi juga ramah lingkungan karena memanfaatkan barang bekas.