Langit Senja Cafe & Resto: Otentik Cafe Bali Vibes di Banyumas!

Langit Senja Cafe & Resto Banyumas
Sumber :
  • Tiktok/fitriaaanggraeni

Langit Senja Cafe & Resto benar-benar menghadirkan pengalaman kuliner ala Bali di Banyumas. Kalau kamu ingin menikmati suasana dan makanan khas Bali tanpa harus pergi jauh, langsung aja mampir ke sini! Alamatnya berada di Jl Karangsoka Dusun I, Bojongsari, Kembaran, Banyumas. Jam Buka: Setiap hari, pukul 10.00 - 22.00 WIB. Yuk, buruan rasakan sendiri sensasinya!