Jadwal Pencairan KJMU 2025 Kapan? Ketahui 3 Syarat Utama Penerimanya

Ilustrasi syarat utama penerima KJMU 2025
Sumber :

VIVA, Banyumas – Ada 3 syarat utama penerima KJMU 2025. Apakah sudah mulai ada pencairan?

Sama seperti Kartu Jakarta Pintar (KJP) Plus, KJMU atau Kartu Jakarta Mahasiswa Unggul (KJMU) juga merupakan salah satu program unggulan Pemprov DKI Jakarta di bidang pendidikan.

Dimana program satu ini memastikan anak-anak di jenjang SMA dan SMK terbuka aksesnya untuk menempuh pendidikan lebih tinggi lagi, dalam harl ini adalah kuliah.

Pasalnya, seringkali keinginan siswa lulusan SMA atau SMK untuk kuliah terbentur masalah biaya. Tentunya ini menjadi perhatian pemerintah provinsi.

Manfaat dan Kegunaan KJMU

Kapan KJMU 2025 cair ke penerima manfaat dan seperti apa mekanisme pencairannya? Penting untuk mengetahui hal berikut ini.

Pasalnya KJMU merupakan sebuah bantuan dana pendidikan yang terasa manfaatnya.  Apalagi kini menjelang penerimaan mahasiswa baru.