Upacara Hardiknas 2025 di Banyumas, Gubernur Ahmad Lutfhi: Peringatan Tidak Hanya Jadi Seremonial
Jumat, 2 Mei 2025 - 11:18 WIB
Sumber :
- Tangkapan layar/ YouTube Dinas Pendidikan Banyumas
Melalui isi pidatonya, beliau juga menyampaikan jika akan memperbaiki tata kelola, pembinaan, kinerja guru secara kulikuler Kementerian Pendidikan Dasar Menengah akan menerapkan pembelajaran mendalam.
Seperti pemberlakuan test kemampuan akademik serta pembelajaran coding dan kecerdasan artifisial secara pedagogis dalam rangka membentuk karakter.